ANALISIS PENGARUH TINGKAT PENGHASILAN WAJIB PAJAK DAN PEMAHAMAN PERPAJAKAN TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK DI KOTA MEDAN

Authors

  • cuantina
  • Enda Mora Siregar

Keywords:

Tingkat Penghasilan Wajib Pajak, Pemahaman Perpajakan, Kepatuhan Wajib Pajak

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis apakah tingkat penghasilan wajib pajak dan pemahaman perpajakanberpengaruh positif dasignifikan terhadap tingkat Kepatuhan Wajib PajakĀ  di Kota Medan.Populasi pada penelitian ini sangat luas dan terbatasnya waktu, sehingga sampel yang digunakan hanya 100 responden dengan teknik aksidental sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Langkah awal pengujian data dilakukan dengan uji validitas dan reliabilitas yang selanjutnya akan dilakukan uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan secara parsial.

Published

2022-01-14